Salah satu paham yang berkembang pesat di Eropa dan seluruh dunia pada abad ke-19 adalah paham nasionalisme. Paham nasionalisme memiliki keterkaitan yang erat dengan patriotisme.
Nasionalisme dapat tumbuh dan berkembang salah satunya karena didasari oleh rasa patriotisme. Pun sebaliknya, patriotisme dapat tumbuh setelah rasa nasionalisme tertanam di hati.
Lalu apakah perbedaan nasionalisme dan patriotisme ?
Pengertian nasionalisme menurut Kamus Bahasa Indonesia adalah paham (ajaran) untuk mencintai bangsa dan negara sendiri. Nasionalisme juga diartikan sebagai politik untuk membela pemerintahan sendiri atau bersifat kenasionalan.
Adapun pengertian patriotisme menurut Kamus Bahasa Indonesia adalah semangat cinta terhadap tanah air atau sikap seseorang yang sudi mengorbankan segala-galanya untuk kejayaan dan kemakmuran tanah airmya.
Nasionalisme mengandung beberapa prinsip, antara lain sebagai berikut.
Adapun prinsip-prinsip patriotisme adalah sebagai berikut.
Ciri-ciri nasionalisme dalam suatu bangsa antara lain sebagai berikut.
Adapun ciri-ciri patriotisme adalah sebagai berikut.
Contoh sikap dan perilaku nasionalisme di antaranya adalah sebagai berikut.
Adapun contoh sikap patriotisme antara lain sebagai berikut.
Badan usaha berdasarkan wilayah negara adalah badan usaha yang mana didalamnya dapat dikelompokkan dari asal…
Pemerintahan suatu negara memiliki banyak lembaga yang bertanggung jawab atas berbagai aspek administrasi negara. Lembaga-lembaga…
Para pendiri bangsa telah berkomitmen untuk mewujudkan cita-cita besar bangsa Indonesia, salah satu wujud komitmen…
Dari sudut pandang etimologi, kata "Otonomi" berarti mengatur sendiri atau memerintah sendiri. Pengertian Otonomi Daerah dapat…
Komitmen di dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai "Tanggung jawab", perilaku bertanggung jawab dapat…
Pasal 18 ayat (1) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa Negara Kesatuan Republik…