Salam sejahtera bagi para pembaca. Beberapa waktu yang lalu kita telah membahas materi mengenai prinsip-prinsip dalam hierarki peraturan perundang-undangan. Dengan membaca materi tersebut, tentu pembaca semakin menyadari bahwa prinsip-prinsip dalam hierarki peraturan perundang-undangan tersebut merupakan sesuatu yang negara ini butuhkan dalam menyelenggarakan kedaulatan rakyatnya.
Secara lebih lanjut, sejatinya setiap negara membutuhkan sebuah konstitusi yang menjadi dasar dalam apa-apa yang berhubungan dengan kehidupan negaranya. Nah, apa itu konstitusi? Konstitusi adalah segala ketentuan dan aturan tentang ketatanegaraan (undang-undang dasar dan lain sebagainya). Konstitusi juga dapat kita artikan sebagai undang-undang dasar. Terdapat setidaknya ciri-ciri konstitusi yang kita kenal. Salah satunya adalah adanya aturan ketatanegaraan. Di Indonesia, konstitusi yang digunakan adalah konstitusi UUD 1945. Apa saja kelebihan dan kekurangan konstitusi di Indonesia? berikut ini penjelasannya:
Kelebihan Konstitusi Indonesia
Hal apapun tentu memiliki kekurangan dan kelebihan. Sama halnya dengan konstitusi yang dimiliki oleh negara Indonesia, ia memiliki kelebihan dan kekurangan. Ada beberapa kelebihan dari konstitusi di Indonesia yang membuatnya terus dipertahankan hingga kini, yaitu:
Kekurangan Konstitusi Indonesia
Selain memiliki beberapa kelebihan, terdapat pula beberapa kekurangan mendasar yang dimiliki oleh UUD 1945 sebagai konstitusi Indonesia. berikut ini penjelasan dari kekurangan konstitusi negara Indonesia:
Uraian yang telah disampaikan di atas merupakan penjelasan secara lengkap mengenai materi kelebihan dan pekarangan konstitusi Indonesia yang dapat penulis sampaikan kepada pembaca dalam kesempatan yang indah kali ini. Semoga dengan membaca artikel ini pembaca dapat memahami secara lebih baik apa itu konstitusi dan seperti apa kelebihan juga kekurangan konstitusi Indonesia. Perlu kita pahami bersama bahwa konstitusi merupakan hal yang tidak akan pernah lepas dari kehidupan kita sebagai rakyat Indonesia dan sebagai rakyat dunia ini. sampai jumpa pada kesempatan yang lain dan semoga kesuksesan senantiasa mengiringi langkah pembaca dalam menjalani hidup.
Badan usaha berdasarkan wilayah negara adalah badan usaha yang mana didalamnya dapat dikelompokkan dari asal…
Pemerintahan suatu negara memiliki banyak lembaga yang bertanggung jawab atas berbagai aspek administrasi negara. Lembaga-lembaga…
Para pendiri bangsa telah berkomitmen untuk mewujudkan cita-cita besar bangsa Indonesia, salah satu wujud komitmen…
Dari sudut pandang etimologi, kata "Otonomi" berarti mengatur sendiri atau memerintah sendiri. Pengertian Otonomi Daerah dapat…
Komitmen di dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai "Tanggung jawab", perilaku bertanggung jawab dapat…
Pasal 18 ayat (1) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa Negara Kesatuan Republik…