Asal muasal kata Pancasila berasal dari bahasa Sanskerta, yakni kata Panca yang berati lima dan sila/syla yang memiliki arti batu, sendi, alas atau sebuah dasar. Maka jika ditarik kesimpulan Pancasila…
pancasila
Seringkali kita mendengar tentang Pancasila baik melalui media elektronik maupun media cetak, namun hanya sepintas lalu saja tanpa ada sesuatu yang khusus. Pancasila apabila di telusuri lebih dalam sesungguhnya memiliki…
Ideologi merupakan pandangan hidup yang menjadi sebuah pedoman dalam berbagai segi kehidupan, baik dalam bermasyarkat, berbangsa dan bernegara. Pancasila memberikan kecenderungan untuk selalu berpikir ke depan, serta mengharuskan bangsa Indonesia…
Eksistensi suatu negara tidak dapat tercapai kecuali setelah memenuhi unsur-unsur pokok pembentuknya, yang salah satunya adalah ideologi. Di dalam ideologi terkandung nilai-nilai yang membimbing dan mengarahkan pemerintah dan masyarakat untuk…
Filsafat secara harafiah berasal dari bahasa Yunani, yakni philo-sophia. Kata philo/philein memiliki arti cinta, dan sophia/sophos memiliki arti hikmah atau kebijaksanaan. Maka filsafat memiliki arti mencintai sesuatu hhal yang memiliki…
Ideologi, dari segi etimologi berasal dari bahasa yunani yang terdiri dari dua kata yakni ideos dan logos. Kata ideos memiliki arti gagasan, dan logos berarti ilmu atau paham. Secara etimologi,…
Pancasila termasuk salah satu dari empat pilar berbangsa dan bernegara di Republik Indonesia, selain Undang-Undang Dasar (UUD) 1945, konsep Bhinneka Tunggal Ika, dan konsep Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Istilah…
Ibarat sebuah bangunan, maka suatu negara sejatinya berdiri di atas pondasi dan pilar yang kokoh sehingga mampu melindungi dan menjamin tercapainya tujuan negara. Pondasi suatu negara adalah pandangan filsafati yang…
Pancasila merupakan lima butir ideologi dasar bagi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Nama Pancasila sendiri berasal dari bahasa Sanskerta yang terdiri dari dua kata, yaitu panca yang berarti lima dan…